Bangka Barat akan Miliki Pabrik CPO untuk Membeli TBS Masyarakat

Oma Kisma
Kepala Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (PTSP) Kabupaten Bangka Barat, Yuwanda Eka Putra. Foto: Lintasbabel.iNews.id/ Oma.

Yuwanda mengatakan pihaknya mendukung penuh pendirian pabrik CPO di Desa Kacung ini lantaran akan berdampak positif bagi pemerintah daerah maupun masyarakat setempat. 

"Kami support, karena pihak investor ini juga akan merekrut pekerja dari warga lokal. Dari sisi pemerintah penambahan nilai PAD itu tersendiri, contohnya dari penerimaan negara bukan pajak, PNBP dan pajak lainnya bisa masuk dari situ," ucapnya.



Editor : Muri Setiawan

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network