Sispamkota Pemilu 2024, Polda Babel Simulasi Kericuhan

Irwan Setiawan
Polda Babel menggelar simulasi sistem pengamanan dalam kota (Sispamkota) di halaman Kantor Gubernur Kepulauan Babel, Selasa (10/10/2023). Foto: Lintasbabel.iNews.id/ Irwan Setiawan.

PANGAKPINANG, Lintasbabel.iNews.id - Polda Kepulauan Bangka Belitung (Babel), menggelar simulasi sistem pengamanan dalam kota (Sispamkota) di halaman Kantor Gubernur Kepulauan Babel. Simulasi ini digelar untuk mengantisipasi kericuhan menjelang Pemilu 2024.


Polda Babel menggelar simulasi sistem pengamanan dalam kota (Sispamkota) di halaman Kantor Gubernur Kepulauan Babel, Selasa (10/10/2023). Foto: Lintasbabel.iNews.id/ Irwan Setiawan.
 

"Jadi, hari inikita melaksanakan simulasi sispamkota dalam rangka pengamanan Operasi Mantap Brata Menumbing 2023-2024," kata Kapolda Babel, Irjen Pol Yan Sultra, Selasa (10/10/2023).

Dikatakan Yan Sultra, simulasi ini dilaksanakan untuk mengantisipasi kericuhan dalam pemilu mendatang khusus pemilihan Presiden, Wakil Presiden dan legislatif. 

"Jadi ini kita persiapkan dengan segala macam situasi skenario, yang dimungkinkan akan terjadi, dan ini sudah diantisipasikan," ujarnya.

Editor : Muri Setiawan

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network