Menanggapi hal tersebut, Pj Gubernur Suganda mendukung terkait pembangunan PLTN di Wilayah Babel, dan mengajak untuk bersama-sama saling bersinergi dengan berbagai pihak.
“Perlu adanya kerjasama yang baik untuk pembangunan PLTN di Wilayah Bangka Belitung ini, saya dukung ini. Akan tetapi saya berharap tidak hanya pembangunan, tetapi ada edukasi kepada masyarakat di Babel, karena masih banyaknya stigma negatif tentang hal tersebut dan tolong dibantu, sehingga rencana pembangunan ini bisa berskala nasional sehingga dapat berjalan dengan baik,” kata Suganda.
Sosialisasi ini juga dihadiri Kepala Dinas ESDM Provinsi Kep. Babel, PT ThorCon, serta Anggota Dewan Energi Nasional dan jajarannya.
Editor : Muri Setiawan
Artikel Terkait