10 Orang ini Masih Berusia di Bawah 40 Tahun, Tapi sudah jadi Miliarder

Muri Setiawan/ Net Lintasbabel.iNews.id
Lukas Walton, pendiri walmart yang masih berusia 36 tahun masuk daftar orang terkaya Forbes 400 tahun 2022. Kekayaan bersihnya mencapai 20,5 miliar dolar AS atau Rp312,83 triliun. Foto: Yahoo

8. Nathan Blecharczyk 
Usia: 39 tahun 
Kekayaan bersih: 7,7 miliar dolar AS atau Rp117,581 triliun 
Sumber kekayaan: Airbnb 

9. Scott Duncan 
Usia: 39 tahun 
Kekayaan bersih: 6,9 miliar dolar AS atau Rp105,365 triliun 
Sumber kekayaan: Perusahaan pipa energi Enterprise Products Partners 

10. Brian Armstrong
Usia: 39 tahun
Kekayaan bersih: 2,7 miliar dolar AS atau Rp41,233 trliliun
Sumber kekayaan: Cryptocurrency

Itulah tadi 10 orang terkaya di dunia yang berusia di bawah 40 tahun versi Forbes 400 tahun 2022.

 

Editor : Muri Setiawan

Sebelumnya
Halaman : 1 2 3 4

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network