Tangani  15 Ton Pasir Timah Milik Bos Ataw, Kapolda Minta Direskrimsus Kerja Profesional 

Irwan Setiawan
Kapolda Kepulauan Bangka Belitung (Babel), Irjen Pol Yan Sultra. Foto: Lintasbabel.iNews.id/ Irwan Setiawan.

Selain itu, kata kapolda, barang bukti pun perlu dilakukan Uji Lab terlebih dahulu, betul apa tidak itu timah. 

"Jadi ada prosesnya dan sabar saja, tidak mungkin juga kita main-main menanganinya, semua akan kena dampaknya terutama penanganannya," ujar Kapolda. 

Tidak hanya itu, Kapolda juga meminta semua pihak untuk bersabar. 

"Kita tidak bisa hanya berdasarkan saja, dan harus sesuai fakta dulu, karena semua tidak bisa kita duga-duga, banyak orang bilang begini begitu, dan polisi akan proses sesuai fakta yang ditemukan di lapangan," ujar Yan Sultra.

 

Editor : Muri Setiawan

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network