Siapa Pemilik Es Krim Aice? Es Krim yang Ramah di Kantong dan Bisa Dibeli di Toko Kelontong

Aiq Haidar/Net IDXChannel
Kisah tentang siapa pemilik es krim Aice bisa Anda temukan dalam artikel kali ini. Foto: Net.

Filosofi Logo dan Nama Aice

Perlu Anda ketahui jika produk es krim Aice ini memiliki filosofi pada logo yang dibuatnya. Huruf "A" pada logo diambil dari huruf pertama alfabet yang memiliki arti "paling bagus, paling baik, paling populer". Sementara penyematan kata "Ice" memiliki arti ice cream atau es krim.

Maka jika digabungkan logo "Aice" memiliki filosofi es krim terbaik, paling bagus dan paling populer". Tak hanya itu, es krim Aice juga memiliki taglinenya sendiri.

Tagline yang pasang oleh perusahaan tersebut yakni "Have an Aice Day", kalimat tersebut merupakan pembelokan dari kalimat dalam bahasa inggris yaitu "Have a nice day".

Harapan dari terbentuknya tagline tersebut yakni perusahaan bisa memberikan kualitas kenikmatan, kesegaran, kebahagiaan, dan inovasi pada produk es krimnya tersebut.

Nah, setelah membaca ulasan diatas, Anda jadi tahukan siapa pemilik es krim Aice. Semoba informasi diatas dapat membuka wawasan Anda ya. Semoga bermanfaat!

 

Editor : Muri Setiawan

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network