Pelaku Culik Turis China dan Minta Tebusan Rp 3 Miliar, Korban Berhasil Kabur

Anton Suhartono/ MPI
Turis asal China diculik di Filipina. Foto: ViralPress

Beberapa hari sebelum penculikan, Kedutaan Besar China di Manila sudah memperingatkan warganya mengenai ancaman gelombang penculikan terkait geng judi. Disebutkan, kerap terjadi penculikan, pemerasan, penahanan ilegal, serta tindakan kejam lainnya menargetkan warga China, khususnya perempuan, terkait judi online dan penipuan telekomunikasi.

Korban disandera oleh kasino bahkan bisa diserahkan kepada sindikat kejahatan. Para perempuan itu disiksa kemudian keluarga mereka diberi tahun untuk membayar tebusan.

Kedubes China meminta pihak berwenang Filipina untuk melindungi hak dan kepentingan warga negaranya.



Editor : Haryanto

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network