Pemprov Babel Manfaatkan Alsintan untuk Tingkatkan Produktivitas Pertanian

Karina Asta Widara
Menteri Pertanian, Syahrul Yasin Limpo mengatakan, Alsintan merupakan program mekanisasi untuk mendorong sektor pertanian ke arah yang maju, mandiri dan modern. Foto: Dok. Kementan RI.

Ali menambahkan, penggunaan Alsintan menjadi penting karena mampu meminimalisir losses (kehilangan hasil panen).

“Jika losses bisa ditekan, otomatis produktivitas bisa kita tingkatkan,” ucapnya.

Selain itu, Alsintan juga membantu petani mengembangkan budidaya pertaniannya dari hulu hingga hilir. dengan demikian, petani bisa mendapatkan nilai tambah ketika menggunakan Alsintan.

“Tentu saja Alsintan ini orientasinya adalah kesejahteraan petani. Petani dapat terbantu dalam mengembangkan budidaya pertanian mereka dari hulu hingga hilir,” ujarnya.

 

Artikel ini telah diterbitkan di halaman Okezone.com dengan judul "Pemprov Bangka Belitung Manfaatkan Alsintan untuk Tingkatkan Produktivitas Pertanian"

 

Editor : Muri Setiawan

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network