Contoh Kalimat Simple Present Tense Lengkap dengan Rumusnya

Inas Rifqia Lainufar/Net iNews
Contoh kalimat Simple Present Tense lengkap dengan rumusnya. Foto: ilustrasi/net.

 

Subjek jamak (Plural subject)

Rumus kalimat simple present tense positif subjek jamak: 
S + Verb 1
S + Are + Noun/Adjective/Adverb

Contoh kalimat

They go to Ellen's birthday party (Mereka pergi ke pesta ulang tahun Ellen).
Babies sleep seventeen hours a day (Bayi tidur selama 17 jam per hari).
They are my friend’s sisters (Mereka adalah saudara perempuan temanku).

 

Contoh kalimat negatif (negative)

Subjek tunggal (Singular subject)

Rumus kalimat simple present tense negatif subjek tunggal
S + Do/Does + Not + Verb 1
S + Am/Is + Noun + Noun/Adjective/Adverb

Contoh kalimat

I do not know what you are talking about (Aku tidak tahu apa yang tengah kau bicarakan).
He does not leave me in any circumstances (Dia tidak meninggalkanku dalam keadaan apapun).
She does not exercise (Dia tidak berolahraga).
Ani does not work hard (Ani tidak bekerja dengan keras).
Gilang is not lazy (Gilang tidak malas).
I am not the winner (Aku bukan pemenangnya).

Perlu diketahui bahwa auxiliary ‘do’ hanya digunakan jika subjek tunggalnya merupakan kata ganti orang ‘saya’ atau ‘I’ seperti dalam contoh di atas. Sedangkan jika kata ganti orang menggunakan dia ‘he’, ‘she’, atau nama orang, maka auxiliary yang dipakai adalah ‘does’.

Sementara itu,  to be ‘am’ hanya dipakai ketika subjek merupakan kata ganti orang ‘saya’ atau ‘I’. Sedangkan to be ‘is’ dipakai jika subjek merupakan kata ganti ‘he’, ‘she’, ‘it’, nama orang atau nama benda (tunggal).

Editor : Muri Setiawan

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network