Tolak Kenaikan Harga BBM, Mahasiswa di Kota Pangkalpinang Blokade Jalan dan Bakar Ban 

Haryanto
Aksi massa mahasiswa di Simpang Tujuh Kota Pangkalpinang, Rabu (14/9/29022) diwarnai dengan aksi bakar ban mobil. Para pengunjuk rasa menuntut pemerintah segera menurunkan harga BBM. Foto: lintasbabel.id/ Haryanto.

Gilang menegaskan, aksi serupa akan terus dilakukan hingga tuntutan harga BBM diturunkan terpenuhi. 

"Kami dalam konsolidasi-konsolidasi sepakat, bahwa gerakan ini akan terus kami lakukan sampai pemerintah mencabut kebijakan kenaikan harga BBM subsidi," ucapnya. 

Sementara, Ketua DPRD Provinsi Kepulauan Bangka Belitung, Herman Suhadi yang datang menemui peserta aksi di Simpang Tujuh berjanji akan menyampaikan aspirasi mahasiswa ke tingkat pusat. 

Aksi ini diikuti oleh perwakilan dari beberapa kampus di Bangka Belitung seperti Universitas Bangka Belitung (UBB), Universitas Muhammadiyah Bangka Belitung, Polman Negeri, IAIN SAS Babel dan Abdi Nusa. Sejumlah OKP juga ikut dalam aksi ini seperti GMNI Babel, HMI Babel Raya, Permahi dan lainnya.

 

Editor : Muri Setiawan

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network