Cara Mudah Membuat Surat Kuasa dan 10 Contoh Surat Kuasa Terbaru 2022

Mohammad Yan Yusuf/ Net IDXChannel
10 Contoh Surat Kuasa Terbaru 2022. (Foto: Ilustrasi seseorang sedang menulis surat kuasa/ Unsplash/Helloquence)

6. Contoh surat kuasa pengambilan BPKB 

SURAT KUASA

Yang bertanda tangan di bawah ini: 

Nama:  

NIK: 

Alamat: 

Selanjutnya disebut Pemberi Kuasa 

Memberikan kuasa penuh kepada: 

Nama:  

NIK: 

Alamat:  

Selanjutnya disebut Penerima Kuasa Untuk dan atas nama Pemberi Kuasa untuk mengambil BPKB atas nama (nama penerima kuasa) atas kendaraan dengan rincian: 

Jenis kendaraan: 

Warna kendaraan: 

Nomor mesin: 

Demikian surat kuasa ini kami buat dengan sebenar-benarnya untuk dipergunakan sebagaimana mestinya. 

Kota dan tanggal 

Tanda tangan 

(nama pemberi kuasa) 

Editor : Muri Setiawan

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network