23. Jika suatu senyawa mempunyai pH = 8, senyawa tersebut merupakan......
A. asam lemah
B. asam kuat
C. basa lemah
D. basa kuat
Jawaban: C
24. Perhatikan data berikut:
1. Panjang
2. Kecepatan
3. Massa
4. Luas
5. Waktu
6. Gaya
Berdasarkan data tersebut, yang termasuk besaran turunan adalah......
A. 1, 2, 4
B. 1, 3, 5
C. 2, 4, 6
D. 3, 4, 5
Jawaban: C
25. Untuk sampai ke sekolahnya, Andi memerlukan waktu 2 jam 15 menit, waktu tersebut dalam SI adalah......sekon.
A. 135 s
B. 1800 s
C. 3600 s
D. 8100 s
Jawaban : D
26. Berikut ini yang bukan termasuk kedalam besaran pokok yaitu......
A. Waktu
B. Luas
C. Volume
D. Massa Jenis
Jawaban : B
27. Sebuah meja memiliki panjang 1 meter. Satuan besaran yang dipakai dari pernyataan tersebut yaitu......
A. panjang
B. 1 meter
C. meter
D. meja
Jawaban : C
28. Massa standar dari satu kilogram yang didefinisikan sebagai massa satu liter air murni pada suhu......
A. 5 C
B. 4 C
C. 6 C
D. 7 C
Jawaban : B
29. Berikut ini manakah yang tidak termasuk dari ciri-ciri makhluk hidup......
A. Peka terhadap rangsangan
B. Berkembang biak
C. Mengeluarkan gas
D. Bergerak
Jawaban:C
Editor : Muri Setiawan