get app
inews
Aa Text
Read Next : Miliki 932 Butir Ekstasi, Pemuda di Pangkalpinang Ditangkap Polisi

Ditreskrimsus Polda Babel Inisiasi FGD Strategi Gakkum Perizinan Tambak Udang Vaname

Kamis, 02 November 2023 | 18:22 WIB
header img
Ditreskrimsus Polda Kepulauan Bangka Belitung (Babel), menginisiasi Forum Group Disscusion (FGD) bersama dengan stakeholder terkait, Kamis (2/11/2023) pagi. Foto: Lintasbabel.iNews.id/ Irwan Setiawan.

PANGKALPINANG, Lintasbabel.iNews.id - Direktorat Reserse Kriminal Khusus (Ditreskrimsus) Polda Kepulauan Bangka Belitung (Babel), kembali menginisiasi Forum Group Disscusion (FGD) bersama dengan stakeholder terkait, Kamis (2/11/2023) pagi. 

Acara yang digelar di Ruang Pertemuan Dinas PUPR Provinsi Kepulauan Babel ini, membahas terkait strategi penegakkan hukum pada Proses Perizinan dan Pengawasan Tambak Udang secara berkelanjutan di Polda Babel

Direktur Reskrimsus Polda Babel, Kombes Pol Djoko Julianto mengatakan, FGD yang dilaksanakan ini diikuti oleh stakeholder terkait yang ada di wilayah Babel. 

"Saya sendiri langsung menghadiri kegiatan ini bersama Kadis PUPR Jantasi AS, Kepala DLHK Babel, Kepala DKP Babel, Kasubdit III Ditreskrimsus, Kabid SDA PUPR Babel, Kadis PTSP Babel, Kasi As Pidum Kejati Babel, Wakil Ketua Aptin Babel serta para staf," kata Djoko saat dikonfirmasi, Kamis (2/11/2023) siang. 

Editor : Muri Setiawan

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut