get app
inews
Aa Text
Read Next : Cara Memindahkan WhatsApp ke HP Baru Tanpa Verifikasi

Cara Menyembunyikan Status Online pada Whatsapp, Mereka Tidak Akan Tau Kalau Anda Sedang Online

Senin, 05 September 2022 | 11:10 WIB
header img
Cara Menyembunyikan Status Online pada Whatsapp, Mereka Tidak Akan Tau Kalau Anda Sedang Online. (Foto: Istimewa)

Cara yang lebih mudah dan sederhana untuk menonaktifkan sementara WhatsApp:

  • Pilih menu "Setting" atau "Pengatuan" di smartphone Anda.
  • Selanjutnya, pilih menu "Aplikasi" atau "Manajer Aplikasi" atau "Aplikasi terinstall".
  • Dari deretean aplikasi tersebut, pilih logo aplikasi WhatsApp.
  • Ketuk pilihan "Paksa Berhenti" atau "Force Stop"atau "Stop".
  • Selanjutnya, klik "Oke" untuk konfirmasi.
  • Jika sudah, WA akan dinonaktifkan untuk sementara waktu. 
  • Seseorang yang mencoba mengirim pesan kepada Anda hanya akan menerima info centang satu atau pesan belum terkirim ke WA tertuju.

Editor : Muri Setiawan

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut