get app
inews
Aa Text
Read Next : Fredy Sambo Divonis Mati, Kak Seto : Anak Jangan Terbawa Dampak Perilaku Orang Tuanya 

Timsus Geledah Rumah Irjen Ferdy Sambo Terkait Kasus Brigadir J

Selasa, 09 Agustus 2022 | 18:40 WIB
header img
Anggota Brimob melakukan penjagaan di rumah pribadi Irjen Pol Ferdy Sambo, Duren Tiga, Jakarta Selatan, Selasa (9/8/2022). (Foto: ANTARA FOTO/Sigid Kurniawan/aww)

JAKARTA, lintasbabel.id - Terkait kasus penembakan Brigadir J, Tim Khusus (Timsus) beserta Brimob menggeledah rumah Eks Kadiv Propam Polri, Irjen Fredy Sambo di Saguling, Jakarta Selatan, Selasa (9/8/2022). Rumah dinas Sambo itu juga dijaga ketat anggota Brimob bersenjata lengkap.

"Penggeledahan, nanti (detail) akan disampaikan," kata Kadiv Humas Polri, Irjen Dedi Prasetyo kepada awak media, di Jakarta, Selasa (9/8/2022).

Menurut Dedi, sampai saat ini operasi penggeledahan diduga terkait kasus penembakan Brigadir J di rumah pribadi Ferdy Sambo masih berlangsung. 

"Masih berproses," ujar Dedi.

Editor : Muri Setiawan

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut