Tayangan Lebih Berkualitas, Kadiskominfo Babel Ajak Masyarakat Migrasi ke Siaran TV Digital 

Muri Setiawan
Ketua Pengda IJTI Babel Joko Setyawanto, Ketua KPID Babel M.Adha Al Kodri, dan Kadis Kominfo Babel Sudarman, saat menjadi narasumber talkshow In Radio. (Foto: Humas)

Dengan beralih ke siaran TV digital, masyarakat tetap merasakan layanan televisi gratis seperti di era TV analog, hanya saja menggunakan bantuan set top box. 

Siaran TV digital adalah format penyiaran baru yang memungkinkan pemirsa menerima sinyal video dan audio berkualitas lebih tinggi daripada TV analog konvensional. 

Untuk mewujudkan hal itu, Direktur Tata Kelola dan Kemitraan Kemkominfo RI, Hasyim Gautama Kementerian memastikan analog switch off (ASO) pada April 2022 sudah dapat dilangsungkan. Eksekusi tersebut diikuti dengan persiapan piranti set top box (STB) yang akan dibagikan secara gratis kepada masyarakat Indonesia yang tergolong tidak mampu. 

Ia mengatakan, penyediaan STB oleh pemerintah adalah upaya mendukung migrasi dari TV analog ke TV digital pada 2022 ini. 

Editor : Muri Setiawan

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network