Aksi Kejahatan di Musim Mudik, Warga Diharapkan Waspada

Irwan Setiawan
Kapolda Kepulauan Bangka Belitung, Irjen Pol. Tornagogo Sihombing. Foto: Lintasbabel.iNews.id/ Rizki Ramadhani.

Tornagogo mengatakan, ada beberapa hal yang harus diwaspadai saat musim mudik terutama rumah yang ditinggal saat akan bepergian untuk melakukan antisipasi dari segala bentuk kejahatan. 

“Rumah yang ditinggalkan tetap diantisipasi jangan sampai ada barang berharga yang ditinggalkan yang dapat memancing (kejahatan),” kata dia. 

Namun demikian, lanjut kapolda, guna memberikan keamanan pada momen lebaran nanti, Polda Babel dan jajaran akan meningkatkan patroli. 

"Namun kami akan meningkatkan patroli kami untuk kenyamanan masyarakat yang bermudik, masyarakat untuk tidak menggunakan hal-hal mencolok yang memicu perhatian (kejahatan)," ujarnya.

 

Editor : Muri Setiawan

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network