Sementara itu, Penjabat (Pj) Wali Kota Pangkalpinang, Lusje Anneke Tabalujan mengatakan, CPB diberikan kepada 8.319 Keluarga Penerima Manfaat (KPM) di Kota Pangkalpinang, yang diharapkan dapat sedikit mengurangi beban dari masyarakat
"Sekarang beras kan lagi naik, ya tapi alhamdulillah sekian masyarakat kalau hari ini seribu sekian keluarga menerima, berarti mereka tidak perlu beli beras," ujarnya.
Editor : Muri Setiawan
Artikel Terkait