Jelang Nataru, Penumpang Angkutan Udara yang Datang ke Babel di Oktober 2023 Capai 77,95 Ribu Orang

Irwan Setiawan
Suasana penumpang di Bandara Depati Amir Pangkalpinang. Foto: Lintasbabel.iNews.id/ Irwan Setiawan.

Apabila dibandingkan periode yang sama tahun lalu (Januari-Oktober 2022), arus penumpang yang berangkat mengalami peningkatan 4,53 persen. 

"Jumlah penumpang angkutan laut antar pulau yang datang di Provinsi Kepulauan Bangka Belitung pada Oktober 2023 tercatat sebanyak 35,18 ribu orang. Jumlah tersebut naik 8,14 persen dibanding bulan sebelumnya. Apabila dibandingkan periode yang sama tahun lalu (Januari-Oktober 2022), arus penumpang yang datang  mengalami penurunan 5,03 persen," katanya. 

Totot mengatakan, volume barang yang dimuat di pelabuhan pada Oktober 2023 sebanyak 407,15 ribu ton, naik sebesar 33,84 persen jika dibandingkan dengan bulan sebelumnya yang berjumlah 304,21  ribu ton. 

"Volume barang yang dibongkar selama bulan Oktober 2023 sebanyak 155,44 ribu ton, naik sebesar 33,00 persen dibandingkan bulan sebelumnya yang berjumlah 116,87 ribu ton," ujarnya.

 

Editor : Muri Setiawan

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network