33 Tahun Mengabdi untuk Negeri, Alumni AKABRI 90 di Babel Gelar Bakti Sosial dan Bakti Kesehatan

Irwan Setiawan
Kapolda Babel meninjau kegiatan bakti sosial alumni Akabri 90. Foto: Lintasbabel.iNews.id/ Irwan Setiawan.

Selain itu, Jenderal Bintang Dua Polri ini menyampaikan terimakasih dan apresiasi kepada seluruh pihak yang telah membantu dan mendukung terselenggaranya kegiatan ini. 

"Kami berharap kegiatan Bakti Sosial hari ini adalah wujud konkret dari komitmen kami untuk memberikan yang terbaik bagi masyarakat sehingga terwujudnya situasi kamtibmas yang aman dan kondusif," ujarnya. 

Sementara itu, Polda Babel juga turut melangsungkan Deklarasi Damai Pemilu 2024 serta Penandatanganan Deklarasi Damai oleh sejumlah Tokoh Agama, Tokoh Masyarakat serta Perwakilan Masyarakat. 

Hal ini bertujuan guna mendukung Strategi Cooling System Menjelang Pemilu Tahun 2024 sehingga terciptanya situasi Kamtibmas yang aman dan Kondusif serta lancarnya Pemilu Tahun 2024 untuk mewujudkan Pembangunan Nasional Yaitu Indonesia Emas Tahun 2045.

 

Editor : Muri Setiawan

Sebelumnya
Halaman : 1 2 3 4

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network