33 Tahun Mengabdi untuk Negeri, Alumni AKABRI 90 di Babel Gelar Bakti Sosial dan Bakti Kesehatan

Irwan Setiawan
Kapolda Babel meninjau kegiatan bakti sosial alumni Akabri 90. Foto: Lintasbabel.iNews.id/ Irwan Setiawan.

"Kami juga memberikan Paket kepada Penderita Stunting sebanyak 50 Anak dari Desa Batu Belubang Kecamatan Pangkalan Baru Kabupaten Bangka Tengah untuk menerima bantuan PMT (Pemberian Makanan Tambahan) serta Multivitamin dalam upaya mempercepat pemberantasan Stunting," katanya. 

Ditambahkan Kapolda, pihaknya juga melakukan kegiatan lain berupa pemberian bantuan air bersih kepada masyarakat sebanyak 231.000 Liter di seluruh wilayah Kabupaten dan Kota di Babel. 

Sebelumnya, Kapolda juga menyampaikan bahwa kegiatan ini dilaksanakan sebagai wujud rasa syukur atas pengabdian untuk NKRI Selama 33 Tahun AKABRI 90 serta sebagai bentuk Sinergitas TNI Polri dan Persaudaraan Sesama Alumni. 



Editor : Muri Setiawan

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network