Pilkada 2024, Kesbangpol Bangka Barat Siapkan Dana Rp29 Miliar

Rizki Ramadhani
Kepala Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Kabupaten Bangka Barat, Syafrizal. Foto: Lintasbabel.iNews.id/ Rizki Ramadhani.

Safrizal menyampaikan, dana yang dihibahkan tersebut akan dicairkan menjadi dua tahap dan akan dimulai pada tahun ini yang mana pada tahap pertama ini dicairkan sebesar 40 persen. 

"Kalau KPU sebesar Rp9 Miliar lebih, dan untuk bawaslu Rp2 miliar lebih, secara total yang dihibahkan tahun ini sebesar Rp11 miliar lebih," katanya. 

Sedangkan untuk pencairannya, Safrizal mengatakan akan dilakukan setelah penandatanganan Naskah Perjanjian Hibah Daerah (NPHD). 



Editor : Muri Setiawan

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network