Pelabuhan Tanjung Ular Muntok Siap Layani Kapal Berukuran Besar

Rizki Ramadhani
Kepala Kantor Kesyahbandaran dan Otoritas Pelabuhan Kelas IV Muntok, I Made Suartama. Foto: Lintasbabel.iNews.id/ Rizki Ramadhani.

Sedangkan untuk kapal-kapal yang berukuran lebih besar, I Made menyebutkan, masih persiapan dan menunggu mereka persiapan pengalihan barang.

"Sebenarnya untuk pengoprasian sudah boleh full, tapi Sekarang kan tergantung pengguna jasa, karena pengguna jasa Sekarang ini kan masih ada yang berkegiatan di Belinyu, di Pangkal Balam. Jadi mereka perlu persiapan kalau memang mau ke sini, karena mereka sudah inves di sana, untuk mengalihkan ke sini itu perlu waktu," ujarnya. 

Ia menyatakan pihaknya juga telah melakukan sosialisasi secara langsung, terutama pabrik-pabrik yang ada di Bangka Barat.

"Sebenarnya kalau respon mereka cukup respek, support, karena memang berkegiatan disini, namun memang mereka sudah inves, kontrak atau apa disana, jadi butuh waktu," tuturnya. 

 

Editor : Muri Setiawan

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network