Peringatan HPKN 2023, Momentum Mengingat Sejarah

Irwan Setiawan
Memperingati Hari Penegakan Kedaulatan Negara (HPKN) 2023. Foto: Lintasbabel.iNews.id/ Irwan Setiawan.

PANGKALPINANG, Lintasbabel.iNews.id - Dinas Pariwisata Kebudayaan dan Kepemudaan Olahraga (Disbudparkepora) Provinsi Kepulauan Bangka Belitung (Babel) memperingati Hari Penegakan Kedaulatan Negara (HPKN) 2023, Rabu (1/3/2023). 

Kegiatan tersebut bertajuk Jembatan Emas Tiga Daerah Yogyakarta, Bangka, Sumatera Barat Menegakkan Kedaulatan Negara

Kepala Disbudparkepora Provinsi Babel, Herwanita mengatakan, kegiatan ini untuk mengimplementasikan dan menghargai perjuangan dari tokoh-tokoh Indonesia seperti Ir Soekarno, Moehammad Rum, dan Moehammad Hatta yang pernah diasingkan di Bangka. 

"Dan itu merupakan penghargaan kita dan juga sebagai momentum sejarah kemerdekaan kita," kata Herwanita di Museum Timah Indonesia.

Editor : Muri Setiawan

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network