Percepatan Pemulihan Ekonomi Nasional, Polda Babel Gelar Workshop Optimalisasi Belanja Dana Desa

Irwan Setiawan
Polda Kepulauan Bangka Belitung menggelar Workshop Optimalisasi Belanja Dana Desa. Foto: Humas Polda Babel

Lebih lanjut, Maladi menyebutkan, kegiatan ini diselenggarakan untuk memberikan informasi dan pengetahuan dari para narasumber kepada audiensi untuk dapat terselenggaranya optimalisasi belanja desa dan terwujudnya pemulihan ekonomi nasional. 

Ditambahkannya, kegiatan ini juga dilaksanakan sebagai ruang diskusi untuk mendapatkan solusi dan pemecahan masalah. 

"Ini juga merupakan upaya pencegahan terjadinya tindak pidana korupsi yang bersumber dari dana desa pada pelaksanaan pengelolaan dan pemafaatan dana desa oleh Pemerintahan Desa di seluruh Bangka Belitung," katanya. 

 

Editor : Muri Setiawan

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network