Presiden Lebanon Michel Aoun Mundur Saat Negaranya Dilanda Krisis

Anton Suhartono
Michel Aoun mundur sebagai presiden Lebanon. Foto: Reuters.

Aoun didukung banyak orang Kristen yang memandangnya sebagai pembela dari sistem sektarian. Namun di sisi lain dia dituduh korupsi serta membantu kelompok bersenjata Hizbullah.

Dia menjabat presiden Lebanon pada 2016 berkat dukungan Hizbullah serta politisi Kristen Maronit. Maju sebagai perdana menteri Saad Al Hariri dari kalangan Sunni.

Pemerintahan Aoun juga ditandai ledakan dahsyat di pelabuhan Beirut pada 2020 yang menewaskan lebih dari 220 orang. Peristiwa itu membuat Lebanon semakin terpuruk secara ekonomi dan politik.


Artikel ini telah tayang di www.inews.id dengan judul " Presiden Lebanon Michel Aoun Mundur ".
 

Editor : Muri Setiawan

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network