Garuda Indonesia Pastikan Lunasi Utang ke AirNav Indonesia

Suparjo Ramalan
Garuda Indonesia menyampaikan bahwa pihaknya akan segera melunasi utang ke AirNav Indonesia. (Foto: Okezone)

JAKARTA, lintasbabel.id - Maskapai milik negara, PT Garuda Indonesia Tbk (GIAA) akan segera melunasi utang ke Lembaga Penyelenggara Pelayanan Navigasi Penerbangan Indonesia (LPPNPI) atau AirNav Indonesia

Pelunasan utang Perseroan ke AirNav itu disebut-sebut karena lembaga penyelenggara navigasi penerbangan dalam negeri itu harus menyetorkan Penerimaan Negara Bukan Pajak (PNBP) kepada pemerintah. 

"Ini bukan persoalan prioritas, ini soal perlakuan. Tolong dipahami, jadi kalau utang kita ke Airnav segini, ini sebagai PNBP ya, ini kewajiban dia ke negara, ini yang akan kita selesaikan," ujar Direktur Utama PT Garuda Indonesia Tbk, Irfan Setiaputra, Minggu (14/8/2022).



Editor : Muri Setiawan

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network