Inilah 7 Sumber Kekayaan Andre Taulany Sang Sultan Bintaro

Rizky Setyo Nugroho/Net
7 Sumber Kekayaan Andre Taulany Sang Sultan Bintaro. (Foto: YouTube)

5. Endorsement

Sumber kekayaan Andre Taulany yang selanjutnya berasal dari endorsement. Andre memiliki akun Instagram yang Ia gunakan untuk jasa endorsement dari berbagai produk. 

Saat ini, akun Instagram tersebut sudah memiliki lebih dari 3,6 juta pengikut.

 

6. Presenter

Selain dikenal sebagai seorang komedian, Andre Taulany juga memiliki profesi sebagai seorang presenter. Hal ini terlihat dari berbagai acara televisi yang dibawakan oleh Andre. 

Andre juga sempat membawakan beberapa acara penghargaan yang semakin membuktikan bahwa dirinya memiliki kompetensi untuk membawakan acara kolosal.

 

7. Bisnis Kuliner

Yang terakhir, Andre Taulany memiliki sebuah bisnis di bidang kuliner yang cukup terkenal. Andre terjun ke dunia bisnis dengan membuka sebuah bisnis oleh-oleh bernama Kripik. Diketahui bahwa Andre bisa mendapatkan keuntungan yang tidak sedikit karena produknya bisa terjual hingga ratusan ribu setiap bulannya. 

 

Editor : Muri Setiawan

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network