PVMBG Mencatat Gunung Anak Krakatau Sudah 8 Kali Erupsi Dalam 10 Hari Terakhir

Binti Mufarida
Gunung Anak Krakatau di perairan Selat Sunda. (Foto: iNews/Heri Fulistiawan)

3. Rabu (15/6/2022) pukul 06.37 WIB. Tinggi kolom abu teramati 500 meter di atas puncak. Erupsi terekam di seismograf dengan amplitudo maksimum 58 mm dan durasi 76 detik.

4. Rabu (15/6/2022) pukul 13.37 WIB. Tinggi kolom abu teramati 600 meter di atas puncak. Erupsi terekam di seismograf dengan amplitudo maksimum 57 mm dan durasi 82 detik.

5. Rabu (15/6/2022) pukul 21.19 WIB. Tinggi kolom abu teramati 300 meter di atas puncak. Erupsi terekam di seismograf dengan amplitudo maksimum 42 mm dan durasi 30 detik.

6. Kamis (16/6/2022) pukul 12.41 WIB. Tinggi kolom abu teramati 500 meter di atas puncak. Erupsi terekam di seismograf dengan amplitudo maksimum 62 mm dan durasi 41 detik.

7. Jumat (17/6/2022) pukul 00.42 WIB. Tinggi kolom abu teramati 500 meter di atas puncak. Erupsi terekam di seismograf dengan amplitudo maksimum 62 mm dan durasi 53 detik.

8. Jumat (17/6/2022) pukul 14.45 WIB. Tinggi kolom abu teramati 700 meter di atas puncak. Erupsi terekam di seismograf dengan amplitudo maksimum 58 mm dan durasi 71 detik.

 

Editor : Muri Setiawan

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network