get app
inews
Aa Text
Read Next : Wabup Babar Sebut Pasar Sepi karena Tambang, Aidi Minta Pedagang Bertahan

Tuntut Plasma dan Tambang di Perusahaan Sawit, Ratusan Warga Datangi Kantor Bupati

Selasa, 28 Oktober 2025 | 13:04 WIB
header img
Ratusan warga mendatangi Kantor Bupati Bangka Barat. Foto: Rama.

BANGKA BARAT, Lintasbabel.iNews.id -- Ratusan warga dari beberapa desa di Kecamatan Kelapa dan Kecamatan Simpang Teritip mendatangi Kantor Bupati Kabupaten Bangka Barat (Babar) pada Selasa (28/10/2025) pagi. 

Puluhan petugas gabungan dari Kepolisian dan Satpol PP juga terlihat sudah berjaga di sekitar kantor. 


Ratusan warga mendatangi Kantor Bupati Bangka Barat. Foto: Rama.

Dari informasi yang didapatkan, ratusan warga ini ingin menuntut pihak perusahaan sawit di wilayah mereka terkait Plasma dan Pertambangan. 

"Izin menambang di PT Timah, Plasma dan CSR dikeluarkan sesuai aturan," tulis karton yang dibawa warga saat mendatangi kantor Bupati. 

Editor : Muri Setiawan

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut