get app
inews
Aa Text
Read Next : Sejumlah Bahan Pangan di Bangka Barat Mengalami Kenaikan Harga

Satgas Pangan Sebut Stok Bahan Pokok di Babel Aman Hingga Lebaran

Kamis, 28 Maret 2024 | 16:12 WIB
header img
Kepala Tim  Satgas Pangan Mabes  Polri Wilayah Bangka Belitung,  Kombes Pol Ahmad Yanuari Insan memastikan ketersediaan pangan mencukupi hingga Idul Fitri 1445 H. Foto: Lintasbabel.iNews.id/ Irwan Setiawan.

Selain itu, kendati harga masih fluktuatif, tidak ditemukan harga bapok di Babel diatas harga eceran tertinggi (HET). Seperti halnya, harga beras premium dari Rp17 ribu turun Rp16 ribu dan beras medium turun sampai Rp14 ribu hingga Rp15 ribu. 

"Secara nasional dibanding 1 bulan lalu mengalami penurunan. Makanya ini kita juga turun kewilayah untuk cek ada sumbatannya dimana," ujarnya.

 

Editor : Muri Setiawan

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut