get app
inews
Aa Text
Read Next : Mengintip Keajaiban Alam di Sekitar Sheraton Belitung Resort

Kunjungi Desa Wisata Kreatif Terong Belitung, Menteri Sandi: Berkelas Dunia!

Jum'at, 02 Juni 2023 | 19:54 WIB
header img
Menparekraf Sandiaga Uno mengunjungi Desa Wisata Kreatif Terong Belitung, Provinsi Kepulauan Babel, Jumat (2/6/2023). Foto: Dok. Kemenparekraf.

Selain Aik Rusa'Berehun, Desa Wisata Kreatif Terong juga memiliki kawasan hutan mangrove dan pantai yang menghampar luas. Lokasi ini biasa dijadikan berbagai aktivitas wisata edukasi menanam mangrove, ngeremis (mengumpulkan kerang remis), mancing, telusur mangrove, spot foto sunset, serta wisata “nyulo” yang merupakan cara tradisional mencari ikan, udang, dan kepiting di malam hari.


Menparekraf Sandiaga Uno mengunjungi Desa Wisata Kreatif Terong Belitung, Provinsi Kepulauan Babel, Jumat (2/6/2023). Foto: Dok. Kemenparekraf.
 

Desa Wisata Kreatif Terong juga memiliki potensi di sektor ekonomi kreatif. Mulai dari seni tari serta ragam budaya seperti Makan Bedugalang. Desa wisata ini juga memiliki ragam suvenir baik kuliner maupun kriya serta fesyen. 

Editor : Muri Setiawan

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut