get app
inews
Aa Text
Read Next : Dr Hinca Gelar Bedah Buku Save Babel di Bangka Tengah, Berisi 8 Rekomendasi untuk Prabowo-Gibran

163 Petugas Sensus Dikerahkan Lakukan Sensus Pertanian 2023 di Bangka Tengah

Rabu, 31 Mei 2023 | 16:51 WIB
header img
Pengukuhan 163 tenaga Sensus Pertanian 2023 Kabupaten Bangka Tengah, saat Apel Siaga Sensus Pertanian Kabupaten Bangka Tengah. Foto: Lintasbabel.iNews.id/ Rachmat Kurniawan.

Sementara itu, Kepala Badan Pusat Statistik (BPS) Kabupaten Bateng, Rizanal Mahmudi mengungkapkan dalam sensus ini mencakup pertanian, peternakan, perkebunan, perikanan, dan kehutanan.

"Sensus ini sangat komprehensif ya, jadi tidak hanya untuk pertanian saja, namun juga pertanian holtikultura, peternakan, perikanan, hingga kehutanan. Untuk Kabupaten Bangka Tengah ini sebanyak 163 orang tenaga yang dilibatkan selama 2 bulan kedepan. Semoga kita nanti bisa dapat data akurat, sehingga benar-benar dapat menggambarkan potensi pertanian di Kabupaten Bangka Tengah," ujar Rizanal. 

Dalam sensus ini sendiri, nantinya para petugas akan melakukan pendataan secara door to door ke rumah warga.

"Untuk wilayah konsentrat, kita akan door to door ke rumah warga," ujarnya. 

 

Editor : Muri Setiawan

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut