get app
inews
Aa Text
Read Next : Dr Hinca Gelar Bedah Buku Save Babel di Bangka Tengah, Berisi 8 Rekomendasi untuk Prabowo-Gibran

Ratusan Personel Gabungan Siap Amankan Nataru Bangka Tengah

Kamis, 23 Desember 2021 | 12:34 WIB
header img
Bupati Algafry Rahman bersama Forkopimda melakukan pengecekan personil di halaman kantor Bupati Bangka Tengah. (Foto : lintasbabel.id / Rachmat Kurniawan).

"Kemudian juga tidak perlu merayakan dengan pesta kembang api dan arak-arakan, mengingat selain pandemi tentunya rawan kecelakaan. Apalagi cuaca saat ini masih musim penghujan dan beberapa tempat terjadi banjir yang menghambat mobilitas warga," tuturnya.

Ketua DPRD Bangka Tengah Me Hoa turut mengimbau kepada masyarakat, terutama yang merayakan Nataru untuk dapat merayakan dengan sederhana.

"Sebagai wakil rakyat saya mengimbau kepada masyarakat hususnya yang merayakan untuk merayakan Nataru dengan penuh khitmat, penuh suka cita, namun tetap mejaga protokol kesehatan dengan baik. Usai beribadah yang ingin merayakan dengan keluarga dapat dirayakan dengan sederhana, mengingat banyak saudara kita yang kekurangan karena pandemi ini. Yang tidak merayakan mari kita saling menjaga dan membantu TNI Polri agar tugasnya tidak terlalu berat dalam menjaga kondusifitas daerah," ucap Me Hoa.

Editor : Haryanto

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut