get app
inews
Aa Text
Read Next : Penambang Timah di Bangka Barat Diserang Buaya 4 Meter

Ngeri, Ribuan Buaya Ini Asyik Berjemur di Pantai

Sabtu, 17 September 2022 | 18:05 WIB
header img
Wilayah mirip pantai di Brasil tiba-tiba didatangi ribuan ekor buaya liar. Foto: Twitter

Pengguna lain lantas memberikan informasi lebih lanjut tentang lokasi dimana makhluk itu ditemukan.

"Itu ada di Lahan Basah Pantanal Brasil, yang berukuran sekitar 10 kali ukuran Everglades dan rumah bagi 10 juta caiman. Dan ini adalah caiman yacare yang berkumpul di sekitar lubang air selama musim kemarau untuk mencari makan dan mendinginkan diri," kata tweet itu.

Sebuah akun Twitter, @DrWildlife menjelaskan ribuan ekor buaya itu tidak tengah menginvasi dan bahkan penduduk setempat tidak panik. 

"'Pantai' ini adalah bagian dari Pantanal alias lahan basah tropis terbesar, dan mungkin yang paling murni, di dunia. Oh, dan, ini bukan buaya – mereka adalah Yacare caiman," cuitnya menjelaskan.

 


Artikel ini telah tayang di www.inews.id dengan judul " Merinding, Wilayah Mirip Pantai Ini Didatangi Ribuan Buaya untuk Berjemur "

 

Editor : Muri Setiawan

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut