Pria Paruh Baya yang Tenggelam di Pantai Batu Ampar Ditemukan Sudah Tak Bernyawa

Muri Setiawan
Proses evakuasi korban tenggelam di perairan Pantai Batu Ampar. Foto: Istimewa.

Atas berhasil ditemukannya korban, Tim SAR Gabungan pun segera mengevakuasi korban menuju rumah duka di Dusun Tanjung Ratu Desa Rebo.

"Tim SAR gabungan yang saat itu bersama warga sedang melakukan penyisiran di pesisir pantai hingga menuju ponton korban berhasil menemukan tubuh korban dalam keadaan meninggal dunia, dan segera kita evakuasi menuju rumah korban yang kebetulan dekat dari lokasi kejadian. Operasi SAR Gabungan pencarian terhadap warga Dusun Tanjung Ratu secara resmi ditutup. Untuk itu selalu kami himbau agar masyarakat yang beraktivitas di perairan untuk senantiasa memperhatikan keselamatan terutama menggunakan alat pelindung diri seperti life jacket dan lainnya," kata Oka. 



Editor : Muri Setiawan

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network