Sepekan Operasi Zebra Menumbing 2023: Terjadi 10 Kasus Lakalantas, 2 Orang Dinyatakan Tewas

Irwan Setiawan
Salah satu pengendara sepeda motor ditilang petugas karena tidak melengkapi kendaraan dengan kaca spion. Foto: Lintasbabel.iNews.id/ Irwan Setiawan.

Lebih lanjut ia mengatakan, dalam Operasi Zebra Menumbing 2023 turut dilakukan kegiatan dikmas kepada masyarakat terkait tertib berlalu lintas hingga pemasangan spanduk imbauan. 

Melalui kegiatan tersebut juga, masyarakat diharapkan dapat lebih memahami dan mengerti pentingnya tertib berlalu lintas. 

"Kita juga mendatangi sekolah-sekolah, kampus hingga ke tempat umum untuk memberikan edukasi ke masyarakat," ujarnya. 

Tak kalah pentingnya, selain dalam rangka penegakkan hukum, Operasi Zebra Menumbing ini juga untuk meningkatkan kesadaran serta kepatuhan masyarakat dalam berlalu lintas. 

"Harapan kita sesuai dengan operasi ini dapat lebih meningkatkan disiplin masyarakat dalam berkendara serta menurunkan angka tingkat kecelakaan untuk mewujudkan Kamseltibcarlantas yang aman dan kondusif. Sehingga kegiatan operasi dapat berjalan dengan optimal," ujarnya.

 

Editor : Muri Setiawan

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network