4. Pisang
Pisang adalah buah-buahan yang mengandung asam folat yang dapat mengatasi rambut rontok.
Caranya:
Hancurkan satu buah pisang dan campurkan dengan minyak zaitun, susu/santan. Aplikasikan pada kulit kepala dan rambut, diamkan sampai 15-30 menit. Lalu bilas dengan air bersih, lakukan secara teratur agar mendapatkan hasil yang maksimal.
Itulah tadi 4 cara mengatasi rambut rontok dengan bahan alami, selamat mencoba!
Editor : Muri Setiawan