get app
inews
Aa Read Next : Libur Idul Adha 1444 H, AP II Bandara Depati Amir Catatkan Kenaikan Penumpang Mencapai 20 Persen

Simulasi Airport Emergency, Terjadi Baku Tembak di Bandara Depati Pangkalpinang 

Kamis, 23 November 2023 | 21:27 WIB
header img
PT Angkasa Pura II Bandara Depati Amir Kota Panglpinang menggelar Kegiatan AEE (Airport Emergency Exercise) dan ACE (Airport Contigency Exercise) Tahun 2023. Foto: Lintasbabel.iNews.id/ Irwan Setiawan.

PANGKALPINANG, Lintasbabel.iNews.id - PT Angkasa Pura II Bandara Depati Amir Kota Panglpinang menggelar Kegiatan AEE (Airport Emergency Exercise) dan ACE (Airport Contigency Exercise) Tahun 2023. Itu merupakan langkah antisipasi apabila ada keadan darurat di bandara termasuk ancaman teroris.


PT Angkasa Pura II Bandara Depati Amir Kota Panglpinang menggelar Kegiatan AEE (Airport Emergency Exercise) dan ACE (Airport Contigency Exercise) Tahun 2023. Foto: Lintasbabel.iNews.id/ Irwan Setiawan.
 

Kegiatan ini juga sebagai latihan pola koordinasi, komunikasi saat terjadi keadaan darurat pada aspek operasional di bandara. Latihan melibatkan, TNI-Polri, KKP, Airnav, Dinas Perhubungan, rumah sakit,, Basarnas,, Maskapai, Pertamina, Groundhandling sampai dengan Damkar 

"latihan ini kita melibatkan 270 personel, dari 37 instansi  ini dilakukan setiap 2 tahun sekali, pengelola bandara harus melaksanakan simulasi ini," kata Executive General Manager Angkasa Pura II Bandara Depati, Amir Mochammad Adiwiyatno.

Dalam simulasi tersebut terlihan puluhan petugas, melakukan aksi tanggap darurat  yang terjadi di Bandara Depati Amir Kota Pangkalpinang, mulai dari penyalamatan sandera hingga evakuasi korban. 

Editor : Muri Setiawan

Follow Berita iNews Lintasbabel di Google News Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut